Marquee

Blog ini merupakan sebuah catatan penulis untuk mengumpulkan informasi untuk bekal kehidupan penulis dan ajang bagi generasi muda Desa Kwarakan, Kec Kaloran, Kab Temanggung menambah wawasan dalam hal ilmu pengetahuan dan tehnologi ☼ Mohon maaf apabila ada konten yang kurang berkenan dihati anda ☼ Silahkan kunjungi kami juga di Kwarakan.com ☼ Bagi anda pemuda / pemudi desa kwarakan silahkan bergabung di grup facebook Badak sakti part 2 ☼ Untuk mengenal lebih lanjut profil Desa kami silahkan klik ☼ BUAH KEPELPROFIL DESA KWARAKANKAPULAGAKLENGKENG ANDALAN DESAKUPANILI EMAS HIJAU YANG TERABAIKAN SENGONBERANDA ☼ Mendengarkan / Melihat / unduh Pengajian silahkan klik ► CERAMAH / Pengajian ☼ Membaca AL QURAN silahkan klik ► AL QUR'AN ☼ Membaca contents - contents islam silahkan klik ► CONTENT ISLAM

Rabu, 18 Januari 2012

Tips Menambah Tulisan Berjalan / Marquee

Hampir semua penulis Blog pasti penasaran ketika melihat tampilan dari blog - blog orang lain lebih variatif dan menarik. Begitu pula seperti aku melihat website yang memiliki bentuk tulisan berjalan atau lebih trend disebut " Marquee"
Setelah  Mencoba berulang ulang ternyata sangat mudah diterapkan pada blog yang ingin kita tambahkan marque mengingat banyak web yang sudah memberikan tips - tips namun rata - rata bagi pemula akan kesulitan bagaimana cara menerapkan diblog yang dimiliki.


Cara yang harus dilakukan adalah :

  • Buka "Blogger edit  tata letak "
  • Klik "Tambah Gadged " sesuai posisi keinginan anda
  • Klik "edit"
  • Setelah Gadged terbuka cari gadged " HTML / Java script "
  • Klik Tambahkan
  • Edit judul sesuai keinginan anda
  • Edit HTML dengan tulisan dibawah sebagai isian dan dikombinasikan dengan tulisan anda
  •  Klik simpan
  • Kalau anda ingin memindahkan posisi marquee tinggal seret gadged di "bloger edit tata letak " semau anda
  • Lihat Blog
Berikut isian HTML untuk membuat marquee dengan  variasi  sederhana :
  1. Agar Teks anda berjalan dari kiri kekanan
    Asal Berusaha Kita Pasti Bisa

    <marquee>TEKS ANDA</marquee>
  2. Agar Teks anda berjalan dari kiri kekanan namun ketika kursor diletakkan pada teks berjalan maka teks akan berhenti dan kursor disingkirkan dari teks maka teks akankembali berjalan

    Anda Harus Berani Mencoba


    <marquee onmouseover="this.stop()" onmouseout="this.start()">Teks anda</marquee>


    3. Agar Berjalan dari kanan ke kiri 



    Kalau Belum Mencoba Ngapain Takut

    <marquee direction="right">Teks anda
    </marquee>

    Dan banyak variasi lain yang bisa anda terapkan , caranya mudah cukup mencari di web - web.

    Selamat mencoba
    selamat mencoba

Tidak ada komentar:

Entri Populer